Cloud Mining Via Android,Apakah Bisa?

Mumpung lagi legit kira kira begitu kata banyak orang kalau membicarakan cloud mining. Tapi yang gagal juga tak kalah banyak dan merasa rugi.



Apa itu CloudMining? CloudMining, adalah sebuah penyedia layanan untuk bisa menambang Bitcoin. Dengan layanan ini, pengguna Bitcoin bisa membeli kontrak untuk menyewa perangkat yang dimiliki oleh pihak yang memberikan layanan cloud mining tersebut dengan jangka waktu tertentu.

Pertanyaannya bukan lagi bisa atau tidak tetapi efektif ataukah tudak cloudmining via android?
Tentu saja cloudmining via android sangat bisa hanya saja mumgkin kurang maksimal.  Lalu apakah mining dengan cara biasa dibandingkan cloudmining legit mana?

Mining adalah suatu proses komputasi sulit (hashing dan sebagainya) yang menggunakan resource (sumber daya) dari perangkat komputer kita, ataupun perangkat khusus dengan kemampuan khusus (chip khusus seperti ASIC) dalam menyelesaikan suatu transaksi serta verifikasi yang nantinya akan masuk ke buku kas besar keuangan umum (istilahnya Blockchain). Oh iya, karena buku kas besar ini bersifat umum (publik), maka kita bisa melihat semua transaksi keuangan bitcoin dari mulai awal transaksi hingga transaksi terbaru hari ini.

Kembali ke mining via android tentu dengan banyajnya keterbatasan pada prosesor smartphone membuat hasil yang tidak maksimal,tapi ada satu tempat cloudmining di android yang unik karena meski kita matikan hp bahkan uninstal aplikasi ini tetap mining,aplikasi itu adalah bitcoin thunder

Comments

Popular posts from this blog

Tambal Ban Digital

Dampak Ekonomi Dari Pandemi Virus Corana Terhadap Ekonomi Rakyat

Kolam Renang Lambao Singocandi Kudus